Kata orang, aksi nyata itu lebih baik ketimbang banyak omong. Barangkali ucapan itu sering kita dengar tapi kurang dipahami dengan baik maksudnya. Nah, daripada menerka-nerka pikiran orang lain, kamu bisa mempraktikkan ilmu psikologi ini yang bisa membantumu dalam berbagai situasi. Berikut contoh :
Ingin mengetahui orang yang suka padamu? tatap matanya, jika dia suka padamu, pupil matanya akan membesar. Buat kamu yang sulit menatap lawan bicaramu, caritahu warna matanya sambil tersenyum melihatnya.
Jika lawan bicaramu mendekatkan badan namun tidak disertai dengan mendekatkan kaki, itu artinya dia tidak terlalu tertarik berbicara denganmu. Ingin seseorang berhenti ngomel? Diam saja tidak usah ditanggapi, nanti mereka akan berhenti sendirinya.
Ketika sedang berargumen dengan orang lain, hindari berbicara saling berhadapan. Berbicaralah tetap di sampingnya. Niscaya ucapanmu bakal mudah dipahami.
Baca juga Bupati Ciamis Dukung Program Persiapan Pendidikan PAUD 1 Tahun Pra SD
Ingin melihat seseorang tersenyum? Tersenyumlah lebih dulu kepadanya.Ketika seseorang tertawa lebar dalam sebuah group percakapan, dia spontan akan menoleh kepada orang yang paling dia sukai.
Ingin merasa lebih dekat dengan seseorang? panggil mereka dengan nama panggilanya
gilang