Kades panyingkiran lepas KKN-PPM Unigal Ciamis dan Unsoed Purwokerto, di aula Desa Panyingkiran, Yuda pratama selaku ketua menegaskan dirinya bersama mahasiswa lainnya sudah sebulan lebih melaksanakan KKN, dan mengucapkan terima kasih kepada para mahasiswa Unigal Ciamis dan Unsud Purwokerto yang telah membatu dengan melaksanakan berbagai program yang bermanfaat serta penyaluran bantuan sosial berupa 50 paket sembako bagi warganya.
Tonton juga Kebakaran Hanguskan Mesin Produksi Kayu di Lumbung